Tidak. Nyamuk tidak menularkan HIV. Nyamuk tidak menyuntikan namun
menghisap darah. Karena itu nyamuk tidak akan menularkan HIV dari satu orang ke
orang lain. Juga HIV sangat rapuh di luar tubuh manusia. Itu berarti virus
segera mati bila dipindahkan ke luar tubuh manusia.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Entri Populer
-
Sistem kekebalan tubuh terdiri dari sel-sel, termasuk sel-T yang memerangi kuman dan infeksi. Bila HIV memasuki tubuh, virus itu me...
-
AIDS adalah penyakit yang membawa maut dan diseluruh dunia lebih dari 85% infeksi terjadi melalui hubungan seks. Bila menyangkut hubu...
-
Anda tidak bisa tahu dengan hanya melihat penampilan saja. Orang yang sudah terinfeksi bisa tampak sangat sehat, sementara dia terus ...
-
Ya, IMS adalah singkatan dari Infeksi Menular Seksual. Biasa juga disebut sebagai penyakit kelamin. Yaitu penyakit yang ditularkan mela...
-
Mari Kita Tinjau Kembali Apa Yang Sudah Dibicarakan AIDS adalah singkatan dari Acquired Immanue Deficiency Syndrome. AIDS adalah ke...
-
Umumnya suatu IMS menunjukan salah satu tanda atau gejala sebagai berikut: Ada keluar carian dari dalam kelamin, dapat berupa nanah...
-
Studi Laboratorium menunjukan bahwa kondom lateks sangat kedap untuk mencegah masuknya HIV, hepatitis, dan herpes. Sedangkan kondom y...
-
Walaupun HIV ditemukan dalam air ludah, tapi jumlahnya sangat sedikit untuk bisa menyebabkan infeksi. Hingga saat ini, belum ditemuka...
-
Kondom berfungsi sebagai penghambat atau dinding yang mencegah terjadinya pertukaran cairan tubuh. Kalau digunakan secara benar, HI...
-
LAMA tidak posting di blog ini. Rasanya pengin berbagi lagi neh. Okk, setelah agan-agan menyimak ringkasan tulisan di bagian Serba-Serbi...
No comments:
Post a Comment